Translate

>> <<

Kamis, 15 Agustus 2013

Cara Menenangkan Hati dan Pikiran saat Putus Cinta | Zona Membaca

Pengalaman memang adalah Guru bagi kita, tapi tergantung cara kita untuk menjadikan Pengalaman sebagai Guru ataupun sebagai Motivasi untuk mendorong KEMAUAN kita berubah ke arah yang Lebih baik.
Kali ini saya (Erwin) akan memberikan Tips untuk menenangkan Pikiran dan Perasaan kita setelah kita Putus Cinta.
Maklum lah, saya sudah 3 kali Pacaran dan semuanya itu diputusi oleh si Cewek.Beginilah Nasib saya, tapi dari semua itu saya telah mengambil hikmahnya dan telah mendapatkan informasi yang sudah sangat banyak tentang keinginan seorang WANITA itu apa. (Jomblo WOLES)
Buat para ZonaMembaca Lovers semua, ini lah Tips Menenangkan Hati dan Pikiran saat Putus Cinta :
  1. Usahakan jangan mencari PELARIAN CINTA.
  2. Jangan mendengarkan musik Melow, Galau, atau lagu yang bertempo lambat (Kecuali lagu Rohani).
  3. Putarlah musik bertempo Cepat seperti Dangdut (jika suka), DJ, dan ROCK.
  4. Usahakan jangan pernah berpikir untuk melihat Status Facebook, Twit, ataupun untuk melakukan yang namanya Chating dengan sang Mantan.
  5. Dekatkan diri anda dengan teman-teman dan Keluarga.
  6. Saat Putus Cinta kita jangan sampai melamun terlalu lama akan sang Mantan, usahakan mencari Kesibukan.(Saya dulu ikut Paduan Suara di Sekolah, Sabtu dan Minggu Sore main SepakBola, Pulang Sekolah main Game di Laptop, Malamnya Chating sama teman di Facebook, dan SMSan)
  7. Jika anda terkadang marah ataupun kesal karena teringat akan sang MANTAN, minumlah coklat HANGAT (jangan Coklat PANAS, nanti Lidah mu terbakar :D)
NB : Dari rangkuman sesuai pengalaman saya di atas, yang terpenting adalah JANGAN MENCARI PELARIAN.!

1 komentar :

Posting Komentar